Skrining Kesehatan
Pelaksanaan skrining penjaringan kesehatan yang dilaksanakan oleh tenaga medis dari Puskesmas Asembagus pada Hari Kamis Tanggal 07 Agustus 2025 yang bertempat di lembaga SD Negeri 2 Mojosari. sasaran dari kegiatan tersebut adalah seluruh peserta didik dari kelas 1 sampai dengan kelas 6. adaoun kegiatan pelaksanaan berupa timbang berat badan, ukur tinggi badan,, kebersihan dan pemeriksaan indera.